Nelayan Pulau Lance Antusias Ikuti Pelatihan dari PGN.’Ini Pertama Kali Diikuti’

by bahar

Sementara Ketua tim Pelayanan Publik Balai Perikanan Budidaya Laut (BPBL) Batam, Ade Harwono, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan pertama kali digelar.

Dengan tujuan nelayan bertambahnya ilmu, pengetahuan dan kemampuan para nelayan dalam penanganan pembesaran ikan dan penanggulangan penyakitnya.

“Kegiatan ini sangat bagus. Dan ini baru pertama kali, dimana sebelumnya para nelayan ini mengeluhkan banyaknya ikan yang sakit. Oleh karena itu, pelatihan dan peningkatan ini angat penting,” jelas Ade.

Pihaknya juga mengatakan, kedepannya BPBL bersama PGN akan melakukan kerjasama guna pembudidayaan ikan sehingga memaksimalkan hasil yang ada, melalui pelatihan-pelatihan.

“Ini harapannya, dan kedepannya sehingga menjadi lebih baik,” terangnya. (***)

Baca Juga